Kekacauan di Suatu Siang

Kekacauan di suatu siang
Inilah kekacauan yang terjadi pada suatu siang.
Orang-orang mungkin mengira pelakunya adalah dua anak yang paling kecil.

Tetapi tahukah anda bahwa pelakunya bukan mereka?
Pelaku sesungguhnya adalah si sulung yang sudah berusia 10 tahun!
Alhasil ia harus membereskan kekacauan itu dan ternyata membutuhkan waktu lebih dari 30 menit!
Mama tak berhenti geleng-geleng kepala melihat anak sulungnya masih main hambur-hambur bunga kertas.

Makassar, 31 Januari 2012
Tuh kan sakit kepala si mama ....

Share :

6 Komentar di "Kekacauan di Suatu Siang"

  1. Replies
    1. Iya ... :D
      Waktu itu nyebelin. Sekarang, kalo diingat2 koq terasa lucu ya hehehe

      Delete
  2. Replies
    1. Dia malah gak main origami, dia hanya menggunting2nya saja lalu membuatnya seperti 'hujan' yang kayak di TV2 itu, kalo habis ada acara pertunjukan :)

      Delete
  3. wew begitulah anak2 bun..dirumah saya juga masih punya si bungsu yg masih suka berkreasi dan aktif..

    ReplyDelete

Untuk saat ini kotak komentar saya moderasi karena banyaknya komen spam yang masuk. Silakan tinggalkan komentar ya. Komentar Anda akan sangat berarti bagi saya tapi jangan tinggalkan link hidup. Oya, komentar yang kasar dan spam akan saya hapus ya ^__^